LOGO & MASKOT ACARA PON PAPUA

LOGO & MASKOT ACARA PON PAPUA



Pada mascot diatas memiliki filosofi yaitu pertama mascot ini kita ambil nama yaitu SNDY/Sandy , mascot diatas berupa burung “Cendrawasih” kenapa cendrawasih karena papua sangat identik dengan burung tersebut , lalu pada bagian kaki&kepala tampak terlihat jelas disana adalah pakaian adat asal papua agar acaara ini lebih identik dengan papua , setelah itu pada muka ada garis2/coret2 putih seperti orang pada adat papua , dan burung tersebut menggunakan mendali emas dengan filosofi tiap atlit berjuang dengan sportif untuk mendapatkan mendali tersebut .
Logo tersebut memiliki filosofi sebagai berikut :
Cendrawasih : burung yang sangat khas asal Papua .
PON XXI PAPUA 2024 : acara tersebut adalah acara yang telah diselenggarakan yang ke 21 yang bertempat di papua pada tahun 2024
Logo olimpiade : agar tiap atlit menganggap pon yang dilaksanakan ini sebagai acara yang besar dan harus antusias
Warna biru : melambangkan kedamaian keamanan dan sportif menjaga fairplay
Warna kuning : melambangkan keharmonisan
Warna merah : melambangkan semangat yang menggebu gebu .
Warna hijau : melambangkan ketenangan di tanah surga .






Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

By created Muhammad deva sandya. Diberdayakan oleh Blogger.